Mengintip Keistimewaan Jaket Edisi Khusus Giordano yang Dipakai Jokowi
Sabtu, 03 Agustus 2019 – 15:54 WIB

Presiden Jokowi didampingi ibu negara, Iriana saat berkunjung ke Sumatera Utara. Foto: istimewa
Chief Merchant Girodano Indonesia Ekawati Wongso mengatakan, jaket tersebut memang menonjolkan semangat kebangsaan dengan kasual tanpa membatasi usia.
Baca Juga:
"Baseball jacket milik kami memiliki lambang Garuda di dada kiri yang melambangkan nasionalisme," ujar Ekawati, Sabtu (3/8).
Jaket edisi khusus dari Giordano tersebut juga bisa dikenakan dalam semua kesempatan.
"Jaket ini juga dapat dipadupadankan dengan style sport casual sehingga dapat dikenakan segala usia," sambung Ekawati. (jos/jpnn)
Giordano mengeluarkan jaket edisi khusus untuk menyambut HUT ke-71 Indonesia. Jaket itu sudah dikenakan oleh Presiden Terpilih Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Jokowi: Ini Sudah Jadi Fitnah di Mana-Mana
- Soal Ijazah Jokowi Diduga Palsu, UGM Siap Buka-Bukaan
- Para Menteri Sowan ke Jokowi, Efriza: Sikap Kurang Menghargai Presiden Prabowo
- Sejumlah Menteri Prabowo Silaturahmi ke Rumah Jokowi, Pengamat Ini Ungkap Hal Tak Lazim
- Kuasa Hukum: Ijazah Jokowi Sudah Clear & Sah Secara Hukum
- Hari Kedua Lebaran 2025, Menkop Budi Arie Kunjungi Joko Widodo