Mengintip Kemajuan Timnas Angkat Besi Jelang SEA Games 2019
Minggu, 28 Juli 2019 – 01:18 WIB
Pada SEA Games 2017, pasukan Merah Putih berhasil membawa pulang dua emas dan dua perak.
“Secara persaingan di Asia Tenggara sangat berat untuk kelas putri. Namun, kami tetap optimistis. Masih ada waktu empat bulan akan kami maksimalkan,” kata Dirdja Wihardja, pelatih kepala pelatnas. (feb)
Para atlet angkat besi Indonesia yang menghuni pelatnas menunjukkan perkembangan cukup bagus menjelang SEA Games 2019.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Evan Dimas Terinspirasi Dari Klub Besar Ini, Pantas Gaya Bermainnya Mirip
- Pengakuan Deni, Peraih Emas SEA Games 2019 yang Dicoret Jelang Olimpiade 2020
- Luar Biasa! Muhammad Faathir Juara Angkat Besi Asia 2020
- Atlet TNI AL Peraih Medali Emas SEA Games 2019 Dapat Penghargaan Dari Kasal
- Jelang Prakualifikasi Olimpiade, Pemain Timnas Voli Putri Tak Kembali ke Klub
- Peraih Emas SEA Games 2019 Ramaikan Goifex Live!