Mengolah Kentang Untuk Kudapan di Akhir Pekan (2)
Jumat, 09 Januari 2015 – 08:20 WIB
Masukkan margarin leleh sedikit-sedikit sambil diaduk perlahan. Tuang di wajan datar tanpa dioles margarin. Biarkan asal berkulit. Balik. Biarkan sampai matang.
Saus: rebus tomat dan 300 ml air sampai layu. Angkat dan buang kulit dan bijinya, blender dengan air rebusan.
Panaskan minyak. Tumis bawang putih dan bawang bombai sampai harum. Tambahkan daging giling.
Aduk sampai berubah warna. Masukkan jamur, tomat, saus tomat, dan garam. Masak sampai kental. Tambahkan oregano. Aduk rata.
Letakkan pancake di piring saji, tuangi saos dan taburi keju parut. Hidangkan.
(radarsurabaya/awa/jpnn)
Pancake Kentang BAHAN: 200 gr tepung terigu protein sedang 1 smk gula pasir halus 2 sdt baking powder 1/4 sdt garam 2 butir telur, kocok lepas 200
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Info Penting dari IDI Jepara Soal Gangguan Mental ADHD Pada Anak dan Pengobatannya
- IDI Karanganyar Berbagi Tips Mengobati Wasir, Pertama Kenali Dulu Gejalanya
- 5 Manfaat Teh Cengkeh, Bantu Obati Demam dengan Cepat
- Redakan Nyeri Otot dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini
- 5 Manfaat Rutin Menggunakan Masker Oatmeal Campur Madu, Wanita Pasti Suka
- 5 Khasiat Salak Pondoh, Ampuh Cegah Serangan Berbagai Penyakit Usus