Menguak Modus Waria Jajakan Diri di Media Sosial
Senin, 04 September 2017 – 01:05 WIB

Ilustrasi prostitusi. Foto: AFP
jpnn.com, BALIKPAPAN - Waria di Balikpapan tak mau ketinggalan menjajakan diri menggunakan media sosial (medsos).
Salah satu waria berinisial I mengaku memiliki akun untuk mencari pelanggan.
Menurut I, menjajakan diri melalui medsos lebih mudah dan aman.
Namun, dia harus menggunakan berbagai cara untuk menjerat pelanggan.
Salah satunya dengan memasang foto gadis cantik. Dia juga menggunakan nama samaran.
“Lewat medsos lebih aman ketimbang di jalan, ntar diangkut Satpol PP," ungkap I sebagaimana dilansir laman Prokal, Minggu (3/9).
Maraknya waria yang menjajakan diri mendapat reaksi keras dari Ketua Komisi IV Mieke Henny DPRD Balikpapan.
Mieke meminta Satpol PP Balikpapan merazia titik-titik yang rawan dan sering digunakan WTS serta waria mangkal.
BERITA TERKAIT
- Berbagi Kebaikan Ramadan, Bank Mandiri Group Beri Santunan ke 1.750 Penerima di Balikpapan
- Bea Cukai Dorong Peningkatan Ekspor dari 2 Daerah Ini Lewat Sinergi Berbagai Instansi
- Brigjen Mukti Sebut Direktur Persiba Catur Adi Bandar Narkoba Kaltim
- Bandara SAMS Balikpapan Lakukan Pencegahan HMPV
- Kota Penyangga IKN, Balikpapan Nikmati Pertumbuhan Ekonomi
- Bus Bukan