Menguat, Dugaan Beras Plastik Ulah Pengacau Negara
Selasa, 26 Mei 2015 – 06:31 WIB

Foto: dok.Jawa Pos
Sebelumnya, Mendag Rachmat Gobel menyatakan pihaknya berkoordinasi Bareskrim Mabes Polri dan Badan Intelijen Negara (BIN) untuk mengusut dan menyelidiki secara tuntas kasus ini.
Kecurigaan bahwa bukan motif ekonomi di balik kasus beras plastik ini, sudah disampaikan Ketua Persatuan Penggilingan Padi dan Pengusaha Beras Indonesia Nellys Soekidi. Dia mengatakan, janggal jika plastik yang harganya lebih mahal dicampurkan ke beras.
Dia juga membantah jika dikatakan ciri-ciri beras plastik antara lain beras warnanya bening, tidak ada guratannya. Menurut pria yang sudah 26 tahun jadi pedagang beras itu, beras jenis IR 42 juga warnanya bening. (sam/jpnn)
JAKARTA - Semakin menguat dugaan adanya ulah pengacau negara alias subversif di balik kasus munculnya beras sintetis alias beras plastik, yang kasusnya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang