Menguat, Indikasi Darwin dan Freddy Kena Reshuffle
SBY Hanya Panggil Empat Menteri PD
Senin, 17 Oktober 2011 – 05:05 WIB
Terpisah, Menkominfo Tifatul Sembiring yang juga kader PKS menegaskan, sikap yang akan diambil partainya tetap menunggu hasil resfhuffle yang diumumkan presiden. dia mengatakan, reshuffle merupakan hak prerogatif presiden.
"Jadi sebelum ada hal-hal itu (reshuffle, Red), kita ambil sikap kan jadi lucu. Jadi biarlah presiden bekerja, tenang ambil keputusan," katanya usai mengikuti pemberian tanda kehormatan untuk Yang Dipertuan Agung ke-XIII Malaysia di Istana Merdeka, kemarin.
Dia menampik jika keputusan yang akan diambil menunggu Ketua Dewan Syura PKS Hilmi Aminuddin yang tengah berada di luar negeri. "Keputusan apa? Reshuffle keputusannya di presiden, bukan di PKS," kata mantan presiden PKS itu.
Presiden PKS Luthfi Hasan Ishaaq, kata Tifatul, sudah bertemu dengan Presiden SBY di Cikeas. Intinya, diminta pendapat jika reshuffle dilakukan presiden. Nah, jawabannya adalah hal itu merupakan hak prerogatif presiden.
JAKARTA - Kabar dua menteri dari Partai Demokrat bakal kena gusur dalam reshuffle Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) jilid dua makin menguat. Indikasi
BERITA TERKAIT
- Spanduk Dukungan Afriansyah Noor Jadi Ketum PBB Bertebaran di Muktamar VI
- Wah, Ada Anwar Usman di Sidang Sengketa Pilkada 2024
- Partai Garda Punya Logo Baru, Ahmad Ridha Sabana Ungkap Maknanya
- Afriansyah Noor Tegaskan Siap Maju jadi Caketum PBB, Singgung Nama Yusril
- Menjelang Muktamar PBB, Bang Ferry Diunggulkan Jadi Ketua Umum
- Jokowi Ucapkan Selamat Ultah ke-52 PDIP, Darmizal: Sikap Terpuji, Patut Jadi Contoh