Mengubah Lapangan Jadi Kebun Sayur di Tengah Kota Sydney
Apakah Anda pernah berangan-angan meninggalkan kota dan membeli tanah pertanian di desa?
Anda tidak harus meninggalkan kota untuk merasakan kehidupan pertanian seperti yang dilakukan beberapa warga di Sydney (Australia).
Sebagai petani kota Michael Zagoridis menemukan menanam makanan segar di kota bisa dilakukan.
Terlebih lagi, ia percaya ini bisa membantu meringankan tekanan perluasan perkotaan terhadap tanah pertanian tradisional.
"Perluasan perkotaan menekan orang jauh dan semakin jauh dari kota, ini artinya banyak tanah pertanian utama akan terambil juga," kata ia.
"Anda bisa tinggal di kota dan masih dapat... menanam makanan dimana banyak orang masih banyak tinggal."
Photo: Perlu waktu bagi tanah di bekas lapangan bowling untuk dibuat cocok menanam makanan. (Supplied: Emma Bowen)
Beberapa tahun lalu Zagoridis bersama-sama mendirikan Pocket City Farms — lembaga nirlaba dengan lahan andalannya adalah bekas lapangan bowling yang diubah hanya sepelemparan batu dari distrik pusat bisnis Sydney.
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata