Menguji Mental di Bandung
Jumat, 19 November 2010 – 12:52 WIB
"Tekanan di Bandung akan luar biasa. Terutama jika melawan Garuda. Namun hal itu malah akan menjadi test case bagai para pemain dari sisi mental. Atmosfer semacam itu malah akan bagus bagi para pemain," terang Andy "Batam" Poedjakesuma, bintang Pelita.
Kebetulan, Batam dkk bakal menjajal kekuatan Denny dkk di laga perdana Sabtu (20/11) lusa. Laga tersebut akan menjadi partai balas dendam bagi Garuda setelah di seri pertama mereka dipaksa mengakui ketangguhan Pelita.
"Semangat seperti itu yang akan membuat Garuda pasti akan tampil habis-habisan. Mereka tentu tak mau kalah lagi. Pertandingan nanti akan menjadi momen yang mengesankan," imbuh Batam.
Stadium Jakarta juga bakal menjadikan seri di Bandung sebagai ajang penebus kesalahan setelah tampil tak begitu memuaskan di seri pertama. Sinyal tersebut sudah terpancar kuat ketika pelatih Abdurrachman Padang terus menggenjot offense anak asuhnya selama latihan.
JAKARTA - National Basketball League (NBL) seri pertama di DBL Arena Surabaya pada 16?24 Oktober 2010 berlangsuh heboh. Ribuan penonton datang menyaksikan
BERITA TERKAIT
- China Masters 2024: Jonatan Christie Berkali-kali Memukul Nomor 1 Dunia
- Klasemen Liga 1 Setelah Dewa United Vs Bali United Hanya Diwarnai Satu Gol
- 99 Virtual Race dan Ayobantu Berkolaborasi, Lomba Lari dan Donasi Makin Fleksibel
- Pertamina Eco RunFest 2024 Siap Digelar Besok, Lokasi Start di Pintu Tenggara GBK
- Nomor 1 Dunia Keok, Jojo Tembus Final China Masters 2024 & BWF World Tour Finals
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija