Mengunjungi JAXA, Lembaga Pelatihan Astronot Jepang
Di Luar Angkasa, Menu Astronot Harus Tetap Lezat
Senin, 09 Maret 2009 – 10:09 WIB

Mengunjungi JAXA, Lembaga Pelatihan Astronot Jepang
Jepang bisa disebut sebagai negeri adidaya teknologi. Kemampuan riset ilmiah mereka mampu menyaingi Amerika Serikat dan Rusia. Salah satunya teknologi eksplorasi luar angkasa. Berikut laporan wartawan Jawa Pos Ridlwan Habib yang baru pulang dari Jepang.
GEDUNG Japan Aerospace Exploration Agency (JAXA) terletak di kawasan Tsukuba, Prefektur Ibaraki. Jika ditempuh dengan mobil, butuh waktu sekitar 90 menit dari pusat kota Tokyo. Lokasinya berada di tengah-tengah pedesaan yang asri.
"Ketenangan ini memang sangat membantu para periset dan astronot yang bekerja di sini," ujar Kazuya Kazu, asisten direktur JAXA, yang menyambut Jawa Pos.
JAXA resmi dibentuk pada 1 Oktober 2003. Institusi ini merupakan gabungan dari Institute of Space and Astronautical Science (ISAS), National Aerospace Laboratory of Japan (NAL), dan National Space Development Agency of Japan (Nasda).
Jepang bisa disebut sebagai negeri adidaya teknologi. Kemampuan riset ilmiah mereka mampu menyaingi Amerika Serikat dan Rusia. Salah satunya teknologi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu