Mengunjungi Makkah dengan Wajah Baru (2-habis)
Untuk Haji, di Arafah Ada Tiga Stasiun Monorail
Senin, 01 November 2010 – 07:10 WIB
Namun, di luar musim haji, bisa saja jamaah umrah yang setiap tahun meningkat jumlahnya akan menggunakannya untuk city tour, terutama yang belum melihat Arafah maupun Mina.Dengan demikian, jamaah Indonesia harus bersabar dulu. Sebab, kereta ini baru beroperasi penuh pada musim haji 2011. Proyek kereta ini tidak akan mengganggu kemah-kemah jamaah karena dibangun sejajar dengan jalan dan ditopang dengan jembatan layang yang tingginya 6-10 meter.
Kalau kereta sudah beroperasi penuh, sembilan jalan yang menghubungkan Arafah dan Mina itu akan berubah total. Selama ini jarak 8,5 km itu ditempuh ribuan bus dengan tiga juta jamaah haji dari seluruh dunia dalam waktu empat hingga lima jam. Kemacetan fatal yang terjadi di jalur itu tentu segera teratasi. Namun, pada awal pengoperasian kereta akan muncul problem peralihan sistem yang membuat jamaah haji gagap.(*/c2/agm)
Musim haji tahun ini, monorail yang menghubungkan Arafah ke Mina, sudah dioperasikan. Tapi, tak semua jamaah bisa terangkut. Mengapa? Berikut lanjutan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Eling Lan Waspada, Pameran Butet di Bali untuk Peringatkan Melik Nggendong Lali
- Grebeg Mulud Sekaten, Tradisi yang Diyakini Menambah Usia dan Menolak Bala
- AKBP Condro Sasongko, Polisi Jenaka di Tanah Jawara
- MP21 Freeport, Mengubah Lahan Gersang Limbah Tambang Menjadi Gesang
- Sekolah Asrama Taruna Papua, Ikhtiar Mendidik Anak-anak dari Suku Terpencil Menembus Garis Batas
- Kolonel Zainal Khairul: Pak Prabowo Satuan Khusus, Saya Infanteri dari 408