Mengunjungi Osaka ketika Jepang Berseteru dengan Tiongkok

Berkah dari Sengketa Rebutan Pulau di Tengah Laut

Mengunjungi Osaka ketika Jepang Berseteru dengan Tiongkok
Anak-anak mengikuti parade Halloween di Universal Studio Jepang. Foto: Arief Santosa/Jawa Pos
Seluruh delegasi berharap Fam Trip to Osaka itu bermanfaat bagi kedua pihak. Tuan rumah tentu menginginkan kunjungan sebanyak-banyaknya dari tamunya. Sementara itu, delegasi tamu ingin jumlah kunjungan mereka ke Osaka lebih banyak dan lebih sering dibanding periode-periode sebelumnya.

 

"Sejauh ini, penumpang Osaka"Denpasar maupun sebaliknya selalu ramai. Karena itu, setiap hari Garuda terbang ke Osaka. Rute itu cukup gemuk, selain Jakarta"Tokyo," tegas Manager Platinum Agency Sales Laras Widhyo Sasongko, pemimpin rombongan dari Indonesia. (*/c5)

Konflik berkepanjangan dengan Tiongkok menggugah semangat kalangan pariwisata Jepang untuk bangkit. Mereka tak ingin menangisi "hilang"-nya


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News