Menhan Kunjungi Lokasi Konflik Lamsel
Minggu, 09 Desember 2012 – 13:40 WIB

Menhan Kunjungi Lokasi Konflik Lamsel
"Saya ingin menggagas agar setiap insan untuk mencintai tanah air dan hidup dalam keanekaragaman dan ini harus dipertahankan. Karena sungguh indah kalau Bhineka Tunggal Ika kita jalankan di Indonesia. Mudah-mudahan apa yang menjadi harapan kita agar bangsa ini bersatu padu akan tetap terwujud dan hidup dengan damai,"pungkasnya.
Baca Juga:
Wakil Gubernur Lampung, Ir. MS Joko Umar Said mewakili Gubernur Lampung, Drs. Sjacroeddin ZP mengatakan, bantuan yang diberikan banyak manfaat untuk mewujudkan kebersamaan. Ia juga berharap agar masyarakat bisa berkontribusi aktif dalam mewujudkan pembangunan di Provinsi Lampung.
"Kami sangat berterimakasih dengan bantuan yang diberikan kepada masyarakat kami karena konflik yang terjadi beberapa lalu. Apalagi dengan permasalahan yang terjadi dewasa ini di Provinsi Lampung. Siapa yang salah dan yang benar, akibatnya merugikan kita semua. Kami berharap tidak ada lagi kejadian serupa dimasa-masa yang akan datang,"ujar Joko Umar Said.
Bupati Lampung Selatan, Hi. Rycko Menoza. SZP, SE, SH, MBA mengatakan, pemberian bantuan pasca konflik akan menambah motivasi dalam mengatasi persoalan di Kabupaten Lampung Selatan. Berbagai upaya telah dilakukan pihak Pemerintah Kabupaten dan Provinsi agar kejadian serupa tidak terjadi lagi.
WAY PANJI - Terjadinya konflik yang terjadi di Lampung Selatan beberapa lalu, mendapat perhatian dari Menteri Pertahanan (Menhan) RI, Ir. Purnomo
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku