Menhub Minta Proyek LRT Jabodebek Dipercepat
Minggu, 29 November 2020 – 22:06 WIB

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi melakukan kunjungan kerja di Lintas Pelayanan 2 Cawang-Kuningan-Dukuh Atas pada Minggu sore (29/11/20). Foto: dok Kemenhub
"Untuk lintas pelayanan 1 dari Cibubur sampai dengan Cawang 98,36 persen, kemudian lintas pelayanan 2 itu 74 persen sedangkan lintas pelayanan 3 adalah 86 persen," jelas Pundjung Setia Brata.
Dalam kunjungannya, Menhub juga memastikan proses pembangunan dilakukan dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat.
Dirinya didampingi oleh Wakil Menteri BUMN II Kartika Wirjoatmodjo, Dirjen Perkeretaapian Zulfikri, dan pejabat dari PT Adhi Karya, PT KAI, PT MRT Jakarta dan PT Transjakarta. (dil/jpnn)
Menhub Budi Karya Sumadi meminta pembangunan proyek LRT Jabodetabek agar dipercepat
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Gandeng Kemenhub, ASDP Kurangi Emisi Karbon 10,2 Ton Lewat RVM
- Sejak H-10 Lebaran, 352.019 Pemudik Tinggalkan Jawa menuju Sumatera
- Apresiasi Program Mudik Gratis Kemenhub, Riko Lesiangi: Bukti Kepedulian Pemerintah
- 800 Tiket Kapal Gratis Tujuan Sampit-Semarang Disiapkan Untuk Arus Mudik
- Kecelakaan Tol Ciawi, Politikus PKB Soroti Manajemen Sistem Angkutan
- Sampaikan Belasungkawa, Danone Pantau Perkembangan Kecelakaan di GT Tol Ciawi