Menhub Persoalkan Kenekatan Nakhoda
Selasa, 13 Januari 2009 – 02:42 WIB

CARI NAMA : Para keluarga korban tenggelamnya KM Teratai Prima sedang membaca daftar nama penumpang kapal yang ditempel di kantor administrasi pelabuhan Pare Pare, Seulawesi Selatan, Senin (12/1)
Kesulitan lain adalah tidak ditemukannya sinyal penentu posisi darurat dari perangkat emergency transmitter deacon milik KM Teratai Prima. Semestinya, alat yang tergolong sebagai perangkat keselamatan tersebut bekerja secara otomatis ketika terendam air.
Ada kemungkinan, kondisi baterai pada alat tersebut tidak prima atau frekuensi sinyal berbeda, sehingga sinyal yang terpancar tidak tertangkap satelit. ’’Kami akan terus berusaha,’’ jelasnya. (wir/nw)
JAKARTA - Menteri Perhubungan Jusman Syafii Djamal mengungkapkan, berdasar informasi dari awak kapal yang selamat, KM Teratai Prima yang mengangkut
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap