Menhut: Bencana Wasior karena Salah Tata Ruang
Senin, 11 Oktober 2010 – 11:50 WIB
"Tata ruang yang ada harus mengikuti kaedah-kaedah lingkungan. Mengikuti kaedah kawasan hutan produksi tetap dan kawasan cagar alam. Jadi, penyebab musibah kemarin bukan illegal logging," tegas Zulkifli lagi.
Baca Juga:
Sementara secara teknis, jelas Menhut pula, penyebab musibah banjir bandang di Wasior adalah karena curah hujan yang tinggi, sementara di atas perbukitan telah terbentuk kawasan seperti danau. Lantaran curah hujan semakin tinggi, maka danau ini pun kemudian meluap.
"Kalau menurut (kajian) kehutanan, pengaruh utamanya adalah curah hujan tinggi. Kenapa besar sekali longsorannya? Ya, itu karena perluasan kota, yang harusnya ini kawasan hutan produksi terbatas. Di sinilah terjadi degradasi. Ke depan, tata ruangnya harus lebih baik," jelas Zulkifli.
Hingga saat ini, Menhut pun menyebut bahwa proses ganti rugi akibat bencana banjir bandang tersebut, masih dihitung oleh pihak Menko Kesra. "Sementara kita melakukan restorasi, masyarakat korban bencana kita ungsikan sementara ke Manokwari," katanya. (afz/ito/jpnn)
JAKARTA - Banjir bandang yang sejauh ini telah menewaskan ratusan orang di Wasior, Papua Barat, oleh pihak pemerintah ditegaskan bukan terjadi karena
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II, Pemkot Bengkulu Buka 2.394 Formasi
- Pemkab Kotim Tetap Menganggarkan Gaji Honorer di 2025, Ini Alasannya
- Seorang Anggota KPPS di Muara Enim Meninggal Dunia
- Cagub Sumsel Mawardi Yahya Nyoblos di TPS 08 Gandus Palembang
- Memastikan Pilkada Berjalan Lancar, Irjen Iqbal Tinjau TPS di Pekanbaru
- Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada, Anggota Polres MBD Berjalan Kaki 3 Jam