Menikmati Senja Menuju Pulau Edam Bersama Ari Lasso

Dia hanya mempersiapkan diri dan suaranya untuk memanjakan ratusan penggemar yang akan secara dekat mendengar nyanyiannya.
"Ini kan sudah panggung saya yang kesekian, tetap siapkan diri saya, menyesuaikan dengan siapa yang ada di hadapan saya. Saya satu jam menyanyi, tentu banyak lagunya," imbuh mantan vokalis Dewa 19 itu.
Para nakhoda dan ABK KM Kelud serta jajaran direksi PT. Pelni
Jajaran PT Pelni juga termasuk para nakhoda kapal juga memamerkan sejumlah kerja teknis kapal. Seperti upaya penyelamatan kapal saat situasi darurat dan pemakaian pelampung pada penumpang.
Para penggemar Ari Lasso juga diperkenankan berkeliling KM Kelud sebelum konser dimulai. Para penggemar Ari itu bahkan boleh sampai ke Top Deck KM. Kelud. (flo/jpnn)
Konser Rhythm of The Sea dengan Ari Lasso yang digelar PT. Pelni dihadiri sekitar ratusan orang.
Redaktur & Reporter : Natalia
- Penumpang KM Kelud Meninggal di Kapal, Tim SAR Gabungan Langsung Mengevakuasi
- Lonjakan Arus Mudik di Papua Bakal Terjadi, PT Pelni Siapkan 8 Armada
- Mudik Gratis Semarang-Kalimantan, Kuota 675 Penumpang, Amankan Tiketnya!
- Dukung Pengolahan Limbah Kerang Hijau, Pelni Serahkan Mesin Conveyor Belt
- Ari Lasso Diteror Penagih Pinjol, Responsnya Mengejutkan
- Wujudkan Transportasi Laut Berkualitas, BKI & PELNI Berkolaborasi