Menikmati Sensasi Berkendara SUV Hybrid Honda di Bali, Menarik dan Tetap Ada Catatan
Minggu, 22 Oktober 2023 – 22:41 WIB
Di baris kedua ada yang menarik, lampu plafon tidak dilengkapi tombol. Jadi, untuk menyalakannya cukup sentuh saja bagian langit-langit. Namun, minusnya lampu di kaca sun visor depan tidak ada.
Honda CR-V RS e: HEV hadir dalam lima varian warna yakni Platinum White Pearl, Crystal Black Pearl, Meteoroid Gray Metallic, Canyon River Blue Metallic dan Ignite Red Metallic. Tertarik? (rdo/jpnn)
Sembari menguji tingkat konsumsi Honda CR-V RS e:HEV, kami juga tak lupa merasakan impresi berkendara dari SUV hybrid pertama Honda tersebut di Bali.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Banyak Merek Mobil Tiongkok ke Indonesia, Konsumen Kelas Menengah Diuntungkan
- Mitsubishi Pamer Outlander PHEV yang Terinpirasi Gim Metal Gear Solid, Gahar
- Agresivitas Tiongkok di Pasar Mobil Listrik Indonesia, Warning Buat Jepang
- Kendaraan Otonom Zeekr Mix Mulai Didistribusikan Pada Akhir Tahun
- Hyundai Siapkan 7 Mobil Baru untuk Dirilis di Indonesia, Ada Model Hybrid
- Hyundai Creta N Line Meluncur di Indonesia, Sebegini Harganya