Menimpa Rumah, Pesawat Super Tucano Seperti Ngebor

jpnn.com - MALANG – Tim TNI AU masih terus menyelidiki penyebab jatuhnya pesawat latih tempur Super Tucano TT 3108 di kawasan padat penduduk Jl LA Sucipto gang 10 Kota Malang sekitar pukul 10.00 WIB. Hingga kini, tim TNI AU masih dalam proses evakuasi dan identifikasi.
“Karena video recorder yang merekam kejadian di psaawat masih dalam proses pencarian,” kata Kasau Marsekal TNI Agus Supriatna, dalam keterangan persnya di VIP Room Lanud Abdurrahman Saleh, Malang, Rabu (10/2).
Menurut Agus, menjelaskan bahwa body pesawat ditemukan dalam kondisi tertancap di tanah. Sehingga yang kelihatan dari permukaan hanya bagian ekornya.
“Jika dilihat dari analisisnya, ketika kondisi jatuh mesin pesawat masih dalam kondisi hidup. Sehingga pesawat bisa diibaratkan seperti mesin bor yang mengebor tanah,” terangnya. (ika/mik)
MALANG – Tim TNI AU masih terus menyelidiki penyebab jatuhnya pesawat latih tempur Super Tucano TT 3108 di kawasan padat penduduk Jl LA Sucipto
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Halalbihalal Perdana, Wali Kota Semarang Nilai Libur Lebaran Terlalu Panjang
- Sanksi Tegas Mengintai Lucky Hakim Usai Pelesiran ke Jepang, Gubernur Jabar: Ini Peringatan!
- Saat Halalbihalal Bersama ASN, Gubernur Jateng Jateng Ahmad Luthfi Tegaskan Larang Jual Beli Jabatan
- Bela Dasco, Iwan Sumule: Media Jangan Berhalusinasi Merusak Nama Baik
- MPSI Minta Masyarakat Tak Ragu Komitmen Prabowo Lakukan Reformasi Pemerintahan
- Cuaca Hari Ini: Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan, Waspadalah