Meningkat, Kasus Korupsi di Pengadilan
Kamis, 28 Oktober 2010 – 05:18 WIB

Meningkat, Kasus Korupsi di Pengadilan
Indeks persepsi korupsi adalah pengukuran tingkat korupsi berdasar atas persepsi negara-negara di dunia. Tahun ini indeks tersebut dirangkum dari sepuluh survei organisasi yang berbeda dan dirilis Transparency International yang berpusat di Berlin, Jerman.
Baca Juga:
Harifin menegaskan bahwa pemberantasan korupsi berada di tangan pemerintah dan lembaga penegak hukum. Pengadilan, kata dia, hanya berperan dalam menyidangkan kasus. "Itu ranah pemerintah, polisi, kejaksaan, dan KPK (Komisi Pemberantasan Korupsi). Kami kan hanya di muara, menerima apa yang mereka lakukan," jelasnya. (aga/dwi)
JAKARTA - Jumlah kasus-kasus korupsi yang dibawa ke pengadilan meningkat dari tahun ke tahun. Ketua Mahkamah Agung (MA) Harifin Andi Tumpa mengatakan,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Prof Deby Vinski Pimpin Kongres Kedokteran Regeneratif di Eropa
- Alasan One Way Nasional Belum Dicabut Meski 80 Persen Pemudik Sudah Tiba di Jakarta
- Kasus Penyunatan Uang Kompensasi Sopir Angkot di Bogor Masuk Proses Hukum
- Demi Jemput Asisten Pribadi, Prabowo Diam-Diam ke Bengkulu
- Ahmad Luthfi Optimistis Jateng Mampu Memenuhi Target Produksi 11,8 Juta Ton Padi
- Pererat Silaturahmi dengan Stakeholder, SIG Salurkan Bantuan di 6 Provinsi