Menjadi Tamu VIP di NBA All-Star 2011 di Los Angeles (2)
Ada My Giant di Pesta Terbaik untuk Tiongkok
Senin, 21 Februari 2011 – 08:08 WIB

Menjadi Tamu VIP di NBA All-Star 2011 di Los Angeles (2)
Sabtu, Blake berkiprah dan sukses di Slam Dunk Contest. Minggu (Senin pagi WIB), dia kembali tampil bersama tim All-Star wilayah barat (West). Ya, meski berstatus rookie, Griffin langsung terpilih masuk laga bintang!
Pihak penyelenggara, dalam hal ini NBA, sadar betul atas minat orang terhadap Blake Griffin. Selalu "canggih" dalam hal mengemas acara dan ke-publicrelations-an, NBA benar-benar "memainkan" angle Griffin di Los Angeles.
Ada kesan, Griffin memang di-setting menang di Slam Dunk Contest itu. Misalnya soal aksi melompati mobil, yang sudah disiapkan (namun dirahasiakan) sebelum kontes diselenggarakan.
Meski demikian, Griffin tetap tidak mengecewakan. Walau ada yang bilang Javale McGee (Washington Wizards) dan DeMar Derozan (Toronto Raptors) juga layak menang di Slam Dunk Contest itu, Griffin tetap menunjukkan kelasnya sebagai raja slam dunk NBA saat ini.
NBA All-Star 2011 seperti jadi ajang promosi Blake Griffin, bintang muda Los Angeles Clippers. Berikut catatan AZRUL ANANDA, yang bersama rombongan
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu