Menjaga Gairah Basket di Sumut
Opening DBL Sumut di Samudera Sport Hall
Minggu, 19 Februari 2012 – 08:04 WIB
Suwandi, manajer tim SMA Sutomo 1, membenarkan pentingnya Honda DBL untuk menjaga gairah basket di Medan. Dia bahkan menyebut ini sebagai even yang wajib diikuti, di tengah-tengah minimnya kompetisi basket di Sumut. "Ini jelas menambah jam terbang para pemain. Jadi wajar jika peserta membeludak," ujarnya.
Baca Juga:
Di laga pembukaan kemarin, unggulan juara putri, SMA Wahidin Medan, menang telak atas SMA Methodist 2 Medan, 21-8. Honda DBL 2012 seri Sumut ini diikuti lebih dari 30 tim, diselenggarakan hingga 25 Februari mendatang. (saz/jpnn)
MEDAN - Tahun ketiga hadir di Sumatera Utara, Honda Development Basketball League (DBL) 2012 diselenggarakan untuk kali pertama di GOR Samudera Sport
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Patrick Kluivert Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Marc Klok Singgung Keinginan Comeback
- Khabib Nurmagomedov Beri Klarifikasi Seusai Viral Gegara Diusir dari Pesawat
- Lembaran dan Tantangan Baru Herry Ip di Negeri Jiran
- Patrick Kluivert Beri Warning kepada Pemain Timnas Indonesia, Sejumlah Nama Terancam?
- Sambut Kedatangan Kluivert, Sultan Optimistis Timnas Indonesia Makin Gemilang
- Berbeda dengan Shin Tae Yong, Patrick Kluivert Punya Janji Ini