Menjelang Imlek, Perajin Tas Lampion di Blitar Banjir Pesanan
Kamis, 08 Februari 2024 – 10:45 WIB

Pembuatan tas lampion menyambut Imlek 2024 di Blitar, Jawa Timur. ANTARA/ HO-dokumen pemilik usaha
Pemesan juga berasal dari berbagai daerah di seluruh wilayah tanah air.
Dia berharap usahanya ini terus berkembang sehingga bisa makin banyak merekrut tenaga kerja.
Dengan itu, turut serta membantu pemerintah untuk mengurangi angka pengangguran. (antara/jpnn)
Menjelang Imlek 2024, perajin tas lampion di Blitar, Jawa Timur, ini banjir pesanan. Pemesan datang dari berbagai daerah di Indonesia.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Musnahkan Barang Tak Layak Edar Senilai Rp 563,8 Juta, Ada Makanan Hewan
- Pria di Blitar Bacok Mantan Istri
- Bahan Petasan Meledak di Blitar, Dua Orang Terluka, Satu Unit Rumah Rusak Parah
- Wakil Ketua MPR Tegaskan Pentingnya Regenerasi demi Keberlangsungan Seni Ukir Jepara
- Jaipong Gembyung
- Warga Antusias Saksikan Cap Go Meh Pertama Kali di Kabupaten Bandung