Menjelang Munas DEKOPIN, Siapa yang Layak Memimpin?
Selasa, 26 November 2024 – 15:44 WIB
“Kami ingin DEKOPIN terus memperbarui diri, dengan memberikan ruang lebih besar bagi anak muda untuk terlibat. Kebaruan itu bukan dari aturan saja, tapi juga dari sosok pemimpinnya,” ungkap Wakil Sekretaris Inkopkar.
Dengan dukungan dari berbagai daerah, Munas DEKOPIN diprediksi akan berlangsung dinamis. Imam berharap proses ini mencerminkan semangat kekeluargaan dalam koperasi.
“Mekanisme pencalonan harus dibuat sederhana agar tercipta dinamika demokrasi yang sehat. Kami ingin pemilihan ini menjadi momentum perubahan bagi DEKOPIN,” tuturnya. (jlo/jpnn)
DEKOPIN akan menggelar Munas pada Desember 2024, untuk menentukan ketua umum baru.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Gelar Seminar Internasional, SIL UI Membahas Strategi Inklusif untuk Pembangunan Berkelanjutan
- Beraudiensi ke Fraksi Golkar, Forkopi Menyampaikan Aspirasi Soal Revisi UU Perkoperasian
- Rapat Bareng Budi Arie, Firnando Minta Syarat Mendirikan Koperasi Dievaluasi
- Kasus Kredit Fiktif Rp 55 Miliar Bank BUMN di Sulsel, Polisi Beri Info Begini
- Syafrudin Budiman: Kementerian UMKM dan Koperasi Dipisah, Kinerja Harus Lebih Gesit
- Dipanggil Prabowo ke Kertanegara, Ferry Juliantono Diminta Memajukan Koperasi Indonesia