Menjembatani Mahasiswa dengan Pelaku Industri Perminyakan
Selasa, 09 Juli 2013 – 15:41 WIB

Menjembatani Mahasiswa dengan Pelaku Industri Perminyakan
“Oleh karena itu pre-eventnya kami membuat acara tentang penananam Mangrove pada tanggal 29 lalu ditaman wisata Angke, kemudian pada Car Freeday kami membagikan 1000 bibit tanamandi bundaran HI,” Ujarnya.
Acara event tahunan ke 10 yang diadakan oleh Badan Pengurus Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknik Perminyakan Trisakti dengan dukungan Komunitas Migas Indonesia (KMI) ini terdiri dari beberapa kegiatan Diskusi Panel yang digelar selama tiga hari 2-5 Juli pekan lalu di Kampus D Universitas Trisakti.
"Dengan talkshow bertemakan Petropreneur diharapkan orang-orang terinspirasi menjadi Enterpreneur, sehingga mampu untuk memberikan lapangan pekerjaan kepada masyarakat,” katanya. (awa/jpnn)
JAKARTA - Tak kurang dari 1000 mahasiswa dari berbagai Perguruan Tinggi di Indonesia menghadiri gelaran acara Trisakti Oil Expo 2013 yang diadakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral