Menkes Budi Singgung Tantangan Terbesar Dalam Penanganan Pandemi Covid-19
Jumat, 05 Maret 2021 – 17:38 WIB

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin. Foto: Tangkapan layar/Antara
"Dan saya pun sudah merangkul TNI. Jadi sekarang TNI dan Polri sudah menyuntikkan sendiri ke tenaga mereka, karena mereka ternyata memiliki tenaga kesehatan yang banyak sekali," jelasnya.
Selain kolaborasi, Budi juga memanfaatkan teknologi untuk mempercepat dan memudahkan pelaksanaan vaksinasi agar selesai tepat waktu.
Caranya, kata dia, dengan menggandeng aplikasi untuk menyederhanakan proses administrasi sehingga dapat memperbanyak titik-titik penyelenggaraan vaksinasi, termasuk dalam bentuk drive thru.(fri/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Pemerintah berupaya agar herd immunity dapat segera terbentuk melalui vaksinasi Covid-19 yang dilakukan secara masif.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19
- Isu COVID & Lab Wuhan Mencuat Lagi, China Gercep Membela Diri
- Sidang Tuntutan Korupsi APD Covid-19 di Sumut Ditunda, Ini Masalahnya
- Trump Bikin Gebrakan Hari Pertama, Langsung Teken Keppres agar AS Keluar dari WHO
- Kasus Virus HMPV Ditemukan di Indonesia, Ada yang Anak-anak
- Usut Kasus Pengadaan APD Covid-19, KPK Periksa Song Sung Wook dan Agus Subarkah