Menkeu: Tidak Masalah Rupiah Melemah
Sabtu, 23 November 2013 – 05:03 WIB

Menkeu: Tidak Masalah Rupiah Melemah
"Otoritas Indonesia lebih memilih stabilitas daripada mengejar pertumbuhan ekonomi. Langkah ini krusial dan membuat outlook Indonesia tetap stabil dengan rating BBB-," ujarnya.
Menurut Rookmaaker, ekonomi Indonesia masih dalam trek yang bagus. Namun demikian, ada beberapa isu yang harus dicermati oleh otoritas di Indonesia. Pertama, rencana pengurangan stimulus atau tapering off oleh Bank Sentral AS (The Fed) yang bisa memicu lairan modal keluar dari emerging market.
Kedua, pemerintah harus terus mengelola anggaran dengan baik. Ketiga, stabilitas politik di masa Pemilu 2014. "Faktor-faktor itu yang akan menentukan outlook Indonesia ke depan," katanya. (owi)
JAKARTA - Depresiasi nilai tukar Rupiah hingga 20 persen sepanjang tahun ini memang signifikan. Namun, dalam beberapa pekan terakhir, pergerakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini