Menkeu Tolak Keterlibatan BPKP
Ungkap Mafia Pajak
Senin, 31 Januari 2011 – 17:24 WIB
Untuk pengungkapan kasus mafia pajak, Agus berjanji siap bekerjasama dengan siapa saja dan dari lembaga manapun juga sesuai dengan ketentuan.’’Saya kasih tahu kalau saya siap memberikan semuanya, sesuai dengan UU tentunya,’’ katanya.
Baca Juga:
Sementara mengenai reformasi di Kemenkeu, Agus mengungkapkan pihaknya akan berkonsentrasi pada 9 aspek. Diantaranya termasuk reformasi di Ditjen Bea dan Cukai serta reformasi pada tingkat pegawai.
Selain itu pada sistem ekstensifikasi, meningkatkan pengawasan kualitas, memperbaiki sistem pemeriksaan, perbaikan di bidang keberatan, perbaikan di banding, tekhnologi dan sistem organisasi. ‘’Ini terus saya dorong untuk memperbaiki kinerja di Ditjen pajak. Di 2011 setiap bulan saya minta laporkan terus progres reformasi ini kepada masyarakat,’’ kata Agus.
Perihal keinginan agar BPKP ikut dalam tim penanganan kasus Gayus, diungkapkan oleh Deputi Bidang Investigasi BPKP Suradji. Sebenarnya, BPKP sudah membentuk tim khusus beranggotakan 30 auditor dan sudah diajukan kepada Menkeu.‘’Namun belum ada jawaban,’’ katanya.
JAKARTA—Menteri Keuangan Agus Martowardojo menyatakan, pihaknya masih belum memerlukan keterlibatan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan
BERITA TERKAIT
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar, Yayan: Hadiahnya Luar Biasa, ya
- Pertamina Eco RunFest Salurkan Donasi Kemanusiaan untuk Palestina, Sebegini Nominalnya
- Pak Gubernur Ini Menjadi Salah Satu yang Diamankan KPK, Kasusnya Diduga Pungutan Pilkada
- Warga Diimbau Waspada, Gunung Lewotobi Kembali Erupsi