Menko Airlangga Dorong Kemitraan Strategis Indonesia dan India yang Komprehensif

Pada momen kunjungan kenegaraan tersebut juga dilaksanakan pertukaran lima Memorandum of Understanding (MoU) oleh Presiden Prabowo Subianto dan Perdana Menteri Modi.
Kelima MoU tersebut meliputi sektor kesehatan, budaya, obat-obatan, keamanan dan keselamatan maritim, serta komunikasi dan digital.
Menko Airlangga menyampaikan penandatanganan kelima MoU tersebut sejalan dengan tujuan dan usaha pemerintah Indonesia untuk mencapai pertumbuhan ekonomi sebesar 8 persen.
“Dengan ditandatanganinya MoU antara Indonesia dan India pada sektor-sektor strategis di Indonesia diharapkan kita dapat mencapai dua hal sekaligus, yaitu mendorong pertumbuhan ekonomi nasional serta penguatan hubungan bilateral dengan India,” ujar Menko Airlangga. (mrk/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Menko Airlangga mendampingi Presiden Prabowo Subianto saat melakukan pertemuan bilateral dengan Perdana Menteri India Narendra Modi di New Delhi
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
- Tunjuk Airlangga Jadi Negosiator Tarif AS, Prabowo Dapat Pujian
- SMB II Kembali Berstatus Bandara Internasional, Herman Deru: Terima Kasih Presiden Prabowo
- Mantan Kepala BPKAD Banggai Marsidin Ribangka Mengadu ke Presiden Prabowo, Ini Masalahnya
- Purnawirawan TNI Usul Copot Wapres Gibran, Arief Poyuono: Masih dalam Koridor Konstitusi
- Forum Purnawirawan TNI Usul Copot Wapres Gibran bin Jokowi, Pengamat: Ekspresi di Negara Demokrasi
- OSO Tegaskan Partai Hanura Mendukung Pemerintahan Presiden Prabowo