Menko PMK Resmi Buka Pameran Seni Koleksi Istana

Menko PMK Resmi Buka Pameran Seni Koleksi Istana
Menko PMK Puan Maharani, diundang di acara launching Program Rumah Pemilu. Foto: Humas Kemenko PMK

Menurut Menko PMK, penyelenggaraan pameran ini merupakan wujud nyata apresiasi pemerintah atas karya seni dan budaya yang diharapkan dapat menjadi sumber inspirasi dan kreatifitas anak bangsa dalam merawat dan melestarikan budaya bangsa.

“Oleh karena itu, saya berharap agar kita semua yang hadir dapat mengambil manfaat dari pelaksanaan pameran ini, dan sekaligus kita mengambil bagian dalam mensukseskan terselenggaranya pelaksanaan Asian Games 2028,” kata Menko PMK.(jpnn)


Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Puan Maharani secara resmi membuka Pameran Seni Koleksi Istana Presiden 2018.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News