Menko Zulhas Dorong Sumsel Sebagai Andalan Program Swasembada Pangan
Selasa, 14 Januari 2025 – 19:16 WIB

Menko Zulhas mendorong Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) sebagai andalan dalam mensukseskan Program Swasembada pangan di Indonesia. Foto: Pemprov Sumsel
"Disini telah di launching Kantor Sekretariat Bersama (Sekber) yang difasilitasi OJK, BI, BPS dan semua yang terlibat dalam rangka percepatan peningkatan perekonomian di Provinsi Sumatera Selatan termasuk mendorong peningkatan produksi pangan di provinsi Sumatera Selatan," kata dia.
Pada kesempatan ini dilakukan penandatanganan MoU antara Pemprov Sumsel dengan PT. Belitang Jaya tentang implementasi cetak sawah dan pembangunan penggilingan padi modern mendukung PSN lahan sawah pasang surut tanah mineral dan rawa lebak tanah mineral di Provinsi Sumsel. (jpnn)
Menko Zulhas mendorong Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) sebagai andalan dalam mensukseskan Program Swasembada pangan di Indonesia.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Dedi Sofian, JPNN.com
BERITA TERKAIT
- BAZNAS Siap Fasilitasi Perawatan Warga Gaza yang Dievakuasi ke Indonesia
- Wamen Viva Yoga Dorong Kawasan Transmigrasi Berkontribusi dalam Swasembada Pangan
- Komitmen Gubernur Herman Deru Bantu Perbaikan Jalan dan Bangun RTLH di Ogan Ilir
- Presiden Prabowo Sudah Mengesahkan RUU TNI, Tetapi Tak Bisa Diakses di JDIH
- Sepulang dari Yordania, Mentan Langsung Sidak Bulog & Pupuk Indonesia, Alhamdulillah
- Bertemu Presiden Prabowo, Wakil Perdana Menteri Rusia Minta Dipermudah Hal Ini