Menkum HAM Dinilai Tak Paham Peta Indonesia
Kamis, 03 November 2011 – 14:47 WIB

Menkum HAM Dinilai Tak Paham Peta Indonesia
Sehingga, Yani berpendapat, KemenkumHAM telah membuat kegaduhan hukum di Negara Indonesia dan itu sangat menggangu peraturan hukum yang sudah berlaku.
"Kita akan panggil nanti, termasuk dia (Amir dan Denny) ingin menarik lagi pengadilan tipikor yang ada di daerah, ini menteri dan wamennya gak ngerti peta, Indonesia itu dari sabang sampai merauke," tandasnya. (kyd/jpnn)
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR RI, Ahmad Yani mengatakan MenkumHAM, Amir Syamsudin dan Wakilnya, Denny Indrayana tidak paham dengan Undang-Undang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Astaga! Banyak Nama Terungkap dalam Sidang Dugaan Korupsi Mbak Ita
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang