Menkumham Minta Kurangi Ego Sektoral Penegak Hukum
Sabtu, 26 Maret 2011 – 03:06 WIB

Menkumham Minta Kurangi Ego Sektoral Penegak Hukum
Terakhir, Menkumham juga memberikan apresiasi terhadap Gubernur Kalimantan Timur, Awang Farouk yang tengah berinisiatif membangun sejumlah Lapas di sejumlah kota dan kabupaten di Kalimantan Timur sebagai upaya menjaga hak asasi manusia sekalipun mereka itu tengah berhadapan dengan masalah hukum.
"Inisiatif ini hendaknya bisa dicontoh oleh kepala daerah lainnya sebagai upaya menjaga hak asasi manusia. hingga hari ini cuma Gubernur Kaltim yang berinisiatif membangun Lapas," tukas Menkumham Patrialis Akbar. (fas/jpnn)
SAMARINDA - Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham), Patrialis Akbar mengingatkan jajarannya untuk menindak-lanjuti kesepakatan empat instansi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- Paula Verhoeven Bakal Ajukan Banding? Kuasa Hukum Bilang Begini
- Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian PPPK Tahap 2, Kepala BKN Beri 3 Solusi
- Rayakan Hari Kartini, J99 Corp Komitmen Berdayakan Perempuan
- Ketua MUI Prof Niam Sampaikan Belasungkawa atas Meninggalnya Pemimpin Katolik Paus Fransiskus