Menlu AS Mendadak ke Iraq
Kamis, 11 September 2014 – 14:47 WIB
Dia juga mengungkapkan, Iraq tidak berdaya membendung luberan teroris dari Syria. Sebab, perbatasan Iraq dan Syria merupakan wewenang internasional.
Baca Juga:
Sementara itu, Washington melaporkan bahwa Obama segera bertemu dengan kongres AS dalam rangka memburu restu. Ya, pemimpin 53 tahun tersebut akhirnya akan memberikan lampu hijau kepada militer untuk menyarangkan serangan udara ke kantong-kantong IS di Syria. Tetapi, Obama membutuhkan dukungan penuh kongres untuk melancarkannya. (AP/AFP/hep/c14/ami)
BAGHDAD – Washington menindaklanjuti usul Presiden Barack Obama tentang pembentukan koalisi pemantau jihad. Rabu kemarin (10/9) Menteri Luar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BPK Dorong Tata Kelola Pendanaan Iklim yang Transparan dan Efektif
- Hubungan Presiden dan Wapres Filipina Retak, Beredar Isu Ancaman Pembunuhan
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan