MenPAN Klaim Inpres Percepat IPK
Senin, 30 November 2009 – 15:10 WIB
MenPAN Klaim Inpres Percepat IPK
Pada 2005, pasca terbitnya Inpres No. 5/2004, IPK Indonesia menjadi 2,2, kemudian meningkat menjadi 2,4 pada tahun 2006, turun menjadi 2,3 pada tahun 2007, dan kembali naik menjadi 2,6 pada 2008, dan naik lagi menjadi 2,8 pada 2009. Ini berarti, dalam lima tahun IPK Indonesia meningkat 0,8 atau tumbuh rata-rata 0,16 per tahun.
Baca Juga:
Seperti diketahui, Kementerian Negara PAN bersama Tiga Pilar Kemitraaan sejak tahun 2005 menempatkan Pakta Integritas sebagai agenda dan gerakan penting dalam upaya pencegahan korupsi. Sebab, pencegahan korupsi sangat efektif kalau dimulai dari institusi masing-masing.
Untuk itu, organisasi penandatangan Pakta Integritas diimbau berlomba-lomba mengupayakan perwujudan zona bebas korupsi. ”Saya yakin, penerapan Pakta Integritas secara konsisten disertai dengan penerapan reward and punishment yang konsekuen, merupakan modal awal yang baik untuk mewujudkan zona bebas korupsi,” ujar Tasdik menambahkan. (esy/JPNN)
JAKARTA- Penerbitan Inpres No. 5/2004 tentang Percepatan Pemberantasan Korupsi diklaim mampu mendongkrak percepatan Indeks Persepsi Korupsi (IPK)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur