MenPAN-RB Azwar Anas Prioritaskan Penyelesaian Honorer K2, Perubahan Sistem Kerja PNS & PPPK

jpnn.com, JAKARTA - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Abdullah Azwar Anas dihadapkan pada sejumlah pekerjaan rumah.
Tercatat 10 isu strategis dan aktual bidang pendayagunaan aparatur negara dan reformasi birokrasi yang harus diselesaikan Menteri Anas.
Sepuluh isu tersebut disampaikan Sekretaris KemenPAN-RB Rini Widyantini saat rapat bersama menpan-rb baru
Adapun 10 isu tersebut adalah:
1. Isu pelaksanaan reformasi birokrasi.
2. Penyederhanaan birokrasi.
3. Flexible working arrangement (FWA).
Rini menjelaskan, selama pandemi Covid-19 telah dilakukan flexible working arrangement yang mana isunya bukan hanya sekadar work from home (WFH) dan work from office (WFO), tetapi bagaimana memberikan work life balance bagi ASN baik PNS maupun PPPK.
MenPAN-RB Azwar Anas akan memprioritaskan penyelesaian masalah honorer K2, perubahan sistem kerja PNS dan PPPK, juga sejumlah agenda terkait kesejahteraan ASN.
- Inilah Syarat Honorer Dialihkan menjadi Outsourcing, Segera Diurus ya
- Ada Pendataan Honorer Tidak Bisa Daftar PPPK 2024, tetapi Masih Dibutuhkan
- 5 Berita Terpopuler: Ada Kabar Terbaru soal Gaji Guru PNS & PPPK, Lulusan SMA Bisa dapat Gede, Waduh
- Surat Terbaru Kemendagri soal Gaji Bikin Guru PNS & PPPK Daerah Gembira
- Gaji PPPK Paruh Waktu Tamatan SMA, Take Home Pay Bisa Rp4 Juta
- 5 Berita Terpopuler: Honorer Bisa Tenang, PPPK Harus Siap Digerakkan Kapan Saja, tetapi Begitu Pensiun Tak Dapat Apa pun