MenPAN-RB: Di Luar PNS dan PPPK Tetap Ada Honorer, Pemda jangan Main Pecat

MenPAN-RB: Di Luar PNS dan PPPK Tetap Ada Honorer, Pemda jangan Main Pecat
Ilustrasi - MenPAN-RB Tjahjo Kumolo. Foto: Ricardo/jpnn.com

Dia mengingatkan jangan sampai karena alasan mau merekrut PNS dan PPPK, lantas honorer diberhentikan.

"Honorer penunjangan kegiatan per proyek atau kegiatan masih bisa dipekerjakan pemda. Ini untuk melindungi nasib honorer juga," pungkas Hugua. 

Sebelumnya, sejumlah daerah mulai melakukan pemecatan honorer K2. 

Alasannya pemda tengah memprioritaskan merekrut PPPK. (esy/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

MenPAN-RB Tjahjo Kumolo menegaskan honorer tetap ada meski ada PNS dan PPPK. Oleh karena itu, Tjahjo meminta pemda tidak memecat honorer yang tidak lulus tes PPPK.


Redaktur : Boy
Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News