MenPAN RB Syafruddin Beri Penghargaan ke Polisi Pengungkap Kasus Penipuan CPNS
Rabu, 21 Agustus 2019 – 11:04 WIB
Pencapaian tersebut merupakan bentuk aktualisasi peran Polri sebagai pelindung, pelayan, dan pengayom masyarakat sehingga dapat memotivasi anggota yang lain untuk selalu berkinerja positif dan dapat meningkatkan kepercayaan publik terhadap kepolisian maupun pemerintah secara keseluruhan. (esy/jpnn)
Pengungkapan kasus penipuan rekrutmen CPNS merupakan bentuk nyata institusi kepolisian dalam mendorong dan mengawal perjalanan reformasi birokrasi di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Nia Daniaty Ogah Bayar Ganti Rugi Korban Penipuan CPNS Bodong Sang Anak
- Setelah Harus Bayar Ganti Rugi Rp 8,1 Miliar, Nia Daniaty Takut Rumahnya Dieksekusi
- Dugaan Penipuan CPNS Kemenkumham di Banyumas Terungkap, Ini Pelakunya
- Ayah Rela Bayar Rp 226 Juta Demi Anak Diangkat jadi PNS, Eh Ternyata Amsyong
- Kasus Penipuan CPNS & PPPK oleh Anggota DPRD Ini SP3, Kombes Yuliyanto Ungkap Alasannya
- Kasus Penipuan CPNS, Eks Anggota DPRD Tulungagung Ini Ditahan Polisi