Menperind Diminta Evaluasi Avanza
Senin, 12 September 2011 – 17:18 WIB

Menperind Diminta Evaluasi Avanza
JAKARTA—Rawan kecelakaan di tol Cipularang, Bandung, telah diselidiki. Meski tidak mengungkap secara gamblang, namun Menteri Perhubungan Fredy Numberi mengatakan hasil kajian awal menemukan rawannya lokasi tersebut karena faktor geometris.
‘’Menurut mereka karena geometris. Tapi kita akan menunggu banyak saran dari PU,’’ kata Freddy pada wartawan di Istana Merdeka, Jakarta, Senin (12/9).
Sambil menunggu kajian yang lebih dalam lagi, Kemenhub sementara akan menambah rambu-rambu lalu lintas di titik-titik yang dinilai rawan. Selain itu juga sosialisasi pada pengendara kendaraan untuk lebih berhati-hati.
‘’Malah ada yang bilang mobil Avanza juga harus dievaluasi karena kecelakaan itu kan semuanya mobil Avanza. Nanti coba tanya Menteri Perindustrian lah,’’ kata Freddy.
JAKARTA—Rawan kecelakaan di tol Cipularang, Bandung, telah diselidiki. Meski tidak mengungkap secara gamblang, namun Menteri Perhubungan Fredy
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025