Menpora Ajak Atlet Asian Games Hibur Korban Gempa Lombok

Menpora Ajak Atlet Asian Games Hibur Korban Gempa Lombok
Menpora Imam Nahrawi bersama atlet Asian Games 2018 mendatangi korban gempa Lombok, Rabu (19/9). Foto: Kemenpora for JPNN

“Semua itu nanti akan diserahkan di beberapa titik,” ujarnya.

Menpora Ajak Atlet Asian Games Hibur Korban Gempa Lombok

Menpora Imam Nahrawi satu tim bersama Bima Sakti dan Rochy Putiray selaku perwakilan AIA, saat bermain sepak bola bersama anak-anak korban gempa di lapangan. Foto: kemenpora

Kunjungan pertama Menpora, Rabu (19/9), adalah ke Desa Gondang, Kecamatan Gangga, Kabupaten Lombok Utara.

Menpora ingin melihat secara langsung kondisi Gelanggang Olahraga (GOR) Kabupaten Lombok Utara yang hancur akibat bencana gempa.

Menpora Tinjau Pemusatan Latihan Voli Duduk Asian Para Games Ya, Lombok Utara memang jadi wilayah yang terkena dampak paling besar dari bencana gempa di Nusa Tenggara Barat (NTB).

Menpora juga menyempatkan diri untuk bermain sepak bola bersama anak-anak korban gempa di lapangan.

Dia berada dalam satu tim bersama Bima Sakti dan Rochy Putiray selaku perwakilan AIA, serta dua anak dari pengungsian.

Menpora Imam Nahrawi bersama sembilan atlet Asian Games 2018, serta sejumlah artis mendatangi korban gempa Lombok, Rabu (19/9).

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News