Menpora: Alhamdulillah, Indonesia tak Disanksi FIFA
Minggu, 17 Maret 2013 – 18:41 WIB

Roy Suryo (Menpora) berpidato saat kongres Luar Biasa (KLB) PSSI di Hotel Borobudur Jakarta Pusat, Minggu (17/3). Foto: Ade Sinuhaji/JPNN
"Saya menjadi saksi, tadi Pak La Nyalla mengumumkan di depan peserta KLB KPSI resmi dibubarkan. Dokumen pembubaran KPSI sudah ditantangani," ujar Roy.
Sebagaimana diketahui, saat diangkat menjadi Wakil Ketua Umum PSSI, menyatakan dengan tegas mulai Minggu (17/3), Komite Penyelamat Sepakbola Indonesia (KPSI) dibubarkan.
"Dengan ucapan Bismillahiirahimanirrahim saya nyatakan mulai hari ini KPSI dibubarkan," ujarnya. di hadapan seluruh peserta KLB PSSI.(gir/jpnn)
JAKARTA - Meski sempat diwarnai aksi Walk Out (WO) enam anggota Komite Eksekutif (exco) PSSI, namun masyarakat pecinta bola di Indonesia patut
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil