Menpora Amali Ajak PSSI, Polri, hingga BNPB Bahas Evaluasi Penyelenggaraan Sepak Bola
Jumat, 07 Oktober 2022 – 22:03 WIB

Menpora Zainudin Amali memimpin rakor dengan stakeholder olahraga dengan agenda evaluasi secara menyeluruh penyelenggaraan sepak bola Indonesia di Auditorium Wisma Kemenpora, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (6/10). Foto: Kemenpora
“PSSI diminta untuk menyosialisasikan aturan-aturan FIFA dan PSSI itu sendiri kepada pemda sebagai pemilik stadion atau yang terkait dengan itu. Sehingga semua jadi tahu apa yang boleh, apa yang tidak boleh,” ujarnya. (mrk/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Menpora Amali menggelar rapat bersama PSSI, Polri, hingga BNPB untuk membahas evaluasi penyelenggaraan sepak bola Indonesia
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
BERITA TERKAIT
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United