Menpora Amali Ucapkan Selamat kepada Wisudawan Sarjana STIN di Bogor

Kepala BIN Budi Gunawan menyampaikan STIN dibangun dengan fasilitas-fasilitas yang modern dan lengkap guna menjawab tantangan intelijen masa depan yang sarat dengan teknologi. STIN menuju World Class Intelligent College.
"Mulai tahun ini prodi baru sudah berjalan dan diharapkan pada 2026 STIN dapat menghasilkan lulusan pertama untuk mengisi SDM BIN dan kementerian/lembaga di bidang intelijen yang spesifik. STIN juga bertekad menghasilkan lulusan kelas dunia," ujarnya.
Peserta wisuda tahun 2022 berjumlah 189 orang. Terdiri dari Wisuda Taruna S1 sebanyak 145 orang, Wisuda Mahasiswa S2 sebanyak 44 orang, terdiri dari 24 mahasiswa MKI dan 20 mahasiswa MTIM. Dengan demikian hingga tahun 2022 ini STIN telah meluluskan 1.110 orang taruna dan 161 mahasiswa S-2. (mrk/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Menpora Zainudin Amali mengucapkan selamat kepada wisudawan dan wisudawati sarjana STIN di Bogor
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
- Menindaklanjuti Pertemuan Bilateral, Menko Polkam BG Rapat Bahas Implementasi Batas Maritim
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- Zenal Abidin Kecam Ulah Paman Perkosa 2 Keponakan di Bogor
- Budi Gunawan Anggap Lawatan Prabowo ke Lima Negara Menghasilkan Kerja Sama Strategis
- Korsleting Listrik di Toko Penjual Petasan Jadi Petaka
- Budi Gunawan, Sufmi Dasco, dan Sketsa Rekonsiliasi Nasional Prabowo-Megawati