Menpora Dekati Arifin dan Nirwan
Rabu, 30 Januari 2013 – 19:01 WIB
JAKARTA - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Roy Suryo makin optimistis bisa menyelesaikan kisruh sepakbola Indonesia. Optimisme itu disampaikan Roy setelah menemui dua pihak yang disebutnya sebagai hulu konflik sepakbola nasional, yakni Nirwan Bakrie dan Arifin Panigoro. Roy juga mengungkapkan alasan sehingga harus menemui Nirwan Bakrie. Menurutnya, Nirwan adalah tokoh yang selalu dijadikan La Nyalla Mattalitti sebagai tempat berkonsultasi.
Roy terlebih dahulu menemui Nirwan Bakrie pada Sabtu (26/1) sore sekitar pukul 16.00. Selanjut politisi Partai Demokrat itu menemui Arifin Panigoro pada Selasa (29/1) sore.
Baca Juga:
"Saya bicara empat mata dengan Pak Nirwan, begitu juga dengan pak Arifin Panigoro. Masing-masing pembicaraannya dalam tempo yang lama, yang satu 57 menit dan satu 43 menit," kata Roy Suryo saat menggelar jumpa pers di Kantor Kemenpora Senayan Jakarta, Rabu (30/1).
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Roy Suryo makin optimistis bisa menyelesaikan kisruh sepakbola Indonesia. Optimisme itu disampaikan
BERITA TERKAIT
- Liverpool Vs Real Madrid: 10 Pemain Absen Termasuk Vinicius
- Indonesia Masters 2025: Ginting Bicara Kenangan
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
- Luar Biasa! 2 Pemain Non-Pelatnas PBSI Lulus BWF World Tour Finals 2024
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade
- Inilah Kontestan BWF World Tour Finals 2024, Ngeri di Tunggal Putra