Menpora Dito Optimistis Program Kewirausahaan Pemuda Tingkatkan IPP
Selasa, 09 Mei 2023 – 23:55 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo punya harapan program wirausaha bisa meningkatkan Indeks Pembangunan Pemuda (IPP).
Ukuran IPP beberapa diukur di antaranya mulai dari pendidikan, kesehatan, kesejahteraan, kesempatan kerja, partisipasi dan kepemimpinan, serta domain gender dan diskriminasi.
Dalam acara Kick-off Kuliah Kewirausahaan Pemuda dan Forum Group Discussion Strategi Sinergi Program Kerja Kedeputian Bidang Pengembangan Pemuda di Hotel Grand Sahid Jaya, Tanah Abang, Selasa (9/5) siang, Menpora Dito punya harapan besar agar IPP bisa meningkat.
Baca Juga:
Menpora Dito Ariotedjo punya harapan program kewirausahaan bisa meningkatkan Indeks Pembangunan Pemuda (IPP)
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Sambut Baik Final DBL Seri Jakarta Digelar Kembali di Indonesia Arena
- Ratusan Pemuda Karang Taruna & Milenial Bojonegoro Deklarasi Dukung Wahono-Nurul
- Kalangan Pemuda Kompak Menyatakan Dukungan ke Elly Lasut-Hanny Pajouw di Pilgub Sulut
- Dukung Inklusi, Pertamina Kembangkan UMKM Perempuan Lewat Program PFpreneur
- Polisi Tangkap Pemuda Penyekap sekaligus Perudapaksa Gadis 11 Hari
- 21 Pemuda Jalani Pelatihan Keterampilan di Kadaya Bootcamp 2024