Menpora Dito Pastikan Penghentian Pelatnas Bukan Gegara Efisiensi Anggaran
Rabu, 19 Februari 2025 – 06:00 WIB

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo. Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com
Sebelumnya, Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI) mengatakan atlet-atlet yang menjalani pelatnas di Pusat Pelatihan Atletik Pangalengan (PPAP) di Pangalengan, Jawa Barat, dipulangkan akibat adanya kebijakan efisiensi anggaran.
"Pada 31 Januari 2025 kami dikabarkan bahwa para atlet harus dipulangkan semuanya dengan alasan efisiensi anggaran," kata Anggota Komisi Humas Pengurus Besar Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PB PASI) Singgih Widiyastono. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Menpora Dito Ariotedjo memastikan penghentian pelatnas bukan gegara efisiensi anggaran.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Bupati Pegunungan Bintang Harap Anggaran yang Kena Efisiensi Bisa Dikembalikan
- Khofifah Langsung Kerja Seusai Pelantikan, Sebut Efisiensi Anggaran Tak jadi Masalah
- Kunjungi Sumut, Komisi VII DPR: Tak ada PHK di Lembaga Penyiaran Publik
- Arahan Prabowo soal Efisiensi Anggaran Sudah Jelas, Jangan Ada yang Salah Tafsir Lagi
- Omon-Omon Pemangkasan Anggaran: Efisiensi yang Kontradiktif?
- Di Tengah Isu Efisiensi Anggaran, PBSI Memastikan Program Pelatnas Tetap Berjalan