Menpora Membagikan Bola ke Para Santri Syubbanul Wathon
Selasa, 29 Mei 2018 – 17:26 WIB

Menpora Imam Nahrawi didampingi Stafsus Bidang Kepemudaan Anggia Ermarini mengunjungi para santri Syubbanul Wathon di bawah asuhan Pondok Pesantren Tegalrejo, Magelang, Jateng, Selasa (29/5). Foto: Bagus/Kemenpora.go.id
Pertemuan tersebut diakhiri dengan bagi-bagi bola yang ditandatangani langsung Menpora.
Sebelumnya Menpora memberi pertanyaan seputar Asian Games kepada para santri. "Asian Games dibuka tanggal 18 Agustus 2018,” jawab Aivin Mafaza, santri asal Grabag Magelang yang berhasil menjawab salah satu pertanyaan Menpora dan dapat hadiah bola.(adv/jpnn)
Menpora Imam Nahrawi didampingi Stafsus Bidang Kepemudaan Anggia Ermarini mengunjungi para santri Syubbanul Wathon di bawah asuhan Ponpes Tegalrejo, Magelang.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menpora RI Dorong Mahasiswa Biasakan Berwirausaha Sejak dari Kampus
- Menpora RI Dorong Perguruan Tinggi Menumbuhkan Semangat Kewirausahaan Muda
- Menpora Salurkan Bantuan Peralatan Kesehatan Kepada Kelompok Pemuda
- Menpora Ajak Stakeholder Menyiapkan Grand Design Keolahragaan Nasional
- Menpora Bangga Dokter Muda Lathiifa jadi Garda Terdepan Menangani Covid-19
- Stafsus Cantik Ini Minta Generasi Muda Waspada Berita Hoaks