Menpora Panggil Manajemen Persib
Rabu, 26 Juni 2013 – 14:19 WIB
JAKARTA - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Roy Suryo langsung turun tangan untuk mengatasi kasus perusakan bus Persib Bandung, Sabtu (22/6) di Jalan Gatot Subroto Jakarta. Rabu (26/6) hari ini, Menpora memanggil manajemen Persib ke Kantor Kemenpora. Selain dengan Persib, Menpora juga akan melakukan pertemuan dengan manajemen Persija Jakarta. Hal itu ditempuh untuk mencari data dan informasi terkait penyerangan bus Persib.
Pada pertemuan itu Persib Bandung diwakili oleh Komisaris PT Persib Bandung Bermartabat Kuswara, Manajer Persib Umuh Muchtar, Direktur Marketing PT Persib Bandung Bermartabat Muhammad Farhan dan Direktur PT Persib Bandung Bermartabat Risha Adi Wijaya.
Baca Juga:
"Kami menjalankan pasal 13 Undang-undang Keolahragaan Nasional. Kami harus melakukan pengawasan," kata Menpora di Kantor Kemenpora, Senayan Jakarta, usai pertemuan.
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Roy Suryo langsung turun tangan untuk mengatasi kasus perusakan bus Persib Bandung, Sabtu (22/6)
BERITA TERKAIT
- Persaingan Grup C Memanas, Kapan Timnas Indonesia Main Lagi?
- Klasemen Sementara Grup C, Pelatih Arab Bilang Indonesia Memang Layak
- Indonesia vs Arab Saudi 2-0: Marselino Ferdinan Mengaku Punya Firasat
- Indonesia vs Arab Saudi: Aksi Marselino Ferdinan Menghidupkan Nyawa Garuda
- Indonesia vs Arab Saudi: Shin Tae Yong tak Hanya Memuji Marselino Ferdinan
- Peringkat Indonesia Klasemen Sementara Grup C setelah Bahrain vs Australia Imbang