Menpora Pimpin Puncak Peringatan Haornas 2017
Jumat, 08 September 2017 – 17:41 WIB

Haornas 2017. Foto: Humas Kemenpora for JPNN.com
Presiden memerintahkan langsung kepada Menpora Imam Nahrawi untuk memimpin puncak perayaan Haornas yang jatuh setiap 9 September tersebut.
Menpora sendiri sudah menyatakan siap turut menjadi bagian dari suksesnya Haornas. Puncak perayaan sendiri, rencananya digelar pada Sabtu malam.
Puncaknya adalah prosesi penyatuan tanah dan air dari 34 provinsi di Indonesia dan terwakili oleh 90 Kabupaten/Kota.
Upacara sakral tersebut, sekaligus menandai peletakan batu pertama pembangunan Monumen Tanah Air Persatuan, yang ditempatkan di Gunung Tidar, Magelang. (dkk/jpnn)
Kemeriahan dan kehebohan rangkaian acara Peingatan Haornas 2017 sudah terasa pada hari ini.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- LPDUK Masih Kesulitan Cari Lawan Red Sparks, Ini Penyebabnya
- Pesepakbola Naturalisasi Diusulkan Ikut Pelatihan Lemhanas, Ini Tujuannya
- Wamenpora Minta Olympian Bersinergi Demi Masa Depan Atlet Indonesia
- Dukung Asta Cipta Presiden, Menpora Dito dan Mendes Yandri Perkuat Sinergitas
- Kemenpora Ajak Anak Muda Lebih Peduli Kesehatan, Wujudkan Indonesia Bugar