Menpora Sebut BIFC 2018 Bagus untuk Asah Kemampuan Pemain
Senin, 10 Desember 2018 – 19:29 WIB
Tak lupa Imam mengomentari dua wakil Indonesia yang bertemu pada laga final BIFC. Kedua tim tersebut timnas pelajar U-15 melawan Badung-Ragunan (Bara) FC, yang sudah mengalahkan lawannya masing-masing.
"Bagus. Keren banget. Mereka mainnya lepas. Yang luar biasa, mereka sangat total mainnya tanpa ada beban, dan kita tahu permainan mereka sangat pantas untuk dinamakan sebagai tim yg mewakili Indonesia."
Bara FC keluar sebagai juara BIFC 2018. Setelah anak asuhan Bambang Warsito tersebut mengalahkan timnas pelajar U-15 Indonesia lewat adu penalti dengan skor 6-5.(jpg/jpnn)
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi, menyambut positif digelarnya Bali Internasional Football Championship (BIFC) 2018.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!
- Indonesia Siap Jadi Penyelenggara FIBA 3x3 Challengger and Woman Series World Tour 2025
- Sembilan Inorga Ramaikan Jakarta Sport Festival 2024
- Kemenpora Pastikan Pembangunan Kepemudaan Selaras dengan Asta Cita Prabowo-Gibran
- HSP 2024, Menpora Dito Sebut Kemenpora Siap Sebagai Orkestrator Implementasi Perpres No 43 Tahun 2022
- Presiden Prabowo Titip Pesan Lewat Menko PMK saat Peringatan Hari Sumpah Pemuda di TMII