Menpora Tegaskan DBON adalah Solusi Pembenahan Ekosistem Olahraga Nasional

Menpora Tegaskan DBON adalah Solusi Pembenahan Ekosistem Olahraga Nasional
Menpora Zainudin Amali. Foto: Amjad/JPNN.com

Disamping itu, Menpora Amali menyampaikan jika atlet harus memiliki karakter kerja keras, disiplin, dan sportivitas. Sebab, menurutnya, itu merupakan rohnya dalam olahraga. Selain itu, setiap atlet juga diminta harus memiliki semangat optimis disetiap pertandingan.

“Ini dibuktikan oleh atlet Paralimpiade Tokyo. Mereka sangat optimis dan menunjukkan bahwa mereka sama dengan atlet Olimpiade. Selain itu, kerja sama tim sangat dibutuhkan. Sehebat apa pun dia kalau tidak bisa bekerja sama, maka nggak bisa berprestasi,” jelas Menpora Amali.

“Lalu kita juga mendorong olahraga ini menjadi industri dan bagaimana kita bisa menjaga kepercayaan publik. Olahraga harus menjadi yang utama, menjadikan kita bugar dan prestasi,” pungkas Menpora Amali. (jpnn)

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali menyampaikan saat ini Kemenpora memiliki desain besar olahraga nasional atau DBON.


Redaktur & Reporter : Budi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News